Gambar Sampul Bahasa Indonesia · Bab 9 kegemaran
Bahasa Indonesia · Bab 9 kegemaran
DianSukmawati

19/09/2021 17:18:13

SD 1 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman
9kegemarankompetensi dasarmengulang deskripsi tentang benda di sekitarmenyampaikan rasa suka atau tidak suka tentang suatu hal atau kegiatan dengan alasan yang sederhanamembaca lancar kalimat sederhana yang terdiri atas 3 sampai 5 kata dengan intonasi tepatmenulis kalimat sederhana dengan huruf tegak bersambungkata kunci• kegemaran • rasa suka • tidak suka • membaca lancar• kegiatan • alasan • intonasi • menulis • pernyataan • kalimat sederhana • huruf tegak bersambungpeta konsepkegemaranmendengarkanberbicaramembacamenulismengulang deskripsi benda sekitarmelakukan percakapan sederhanamembaca lancar beberapa kalimat sederhanamenulis kalimat sederhanamemperkenalkan temanteks bencana banjirhuruf tegak bersambungcerita ulang tahunpelajaran
108bahasa indonesia sd kelas Ibagaimana cara menyampaikan rasa suka bagaimana pula cara mengungkapkan alasannyasekarang kamu akan menemukan jawabannyaa kegemaran ediayo baca bacaan berikut dengan cermatkegemaran ediedi suka bermain bola setiap pulang sekolah edi bermain bolabermain bola bersama temannya bermain bola menyehatkan badandeti adalah kakak edideti suka memasakmemasak menambah keterampilan epi adalah adik ediepi tidak suka menyanyiepi suka menarikarya dian sukmawati
bahasa indonesia sd kelas I109mari berlatih 9 1amatilah gambar berikutmanakah yang disukai edi epi dan detiberikan tanda centang yang tepat edi deti epi
110bahasa indonesia sd kelas Imari berlatih 9 2ayo tebak 1 rani suka makan buah ini warnanya merah rasanya manisbuah apa ini ....rani tidak suka makan buah ini rasanya asambuah ini adalah ....3 beni suka bermain benda inibentuknya menyerupai kendaraan benda ini adalah ....beni tidak suka benda inibentuknya menyerupai orang orangan benda ini untuk anak perempuan benda ini adalah ....4 rima suka makanan inirasanya manis seperti gulamakanan ini adalah ....rima tidak suka makanan inikarena rasanya pedasmakanan ini adalah ....
bahasa indonesia sd kelas I111b menyampaikan rasa suka dan tidak sukakamu tentu memiliki perasaancontohnya rasa suka dan tidak sukaayo baca teks berikutiwan suka bermain bolabermain bola menyehatkan badansaya tidak suka bermain bolabermain bola melelahkanmari berlatih 9 3berikan alasan pada pernyataan berikut• sima suka menyanyimenyanyi menghibur hatisaya tidak suka menyanyi menyanyi ....• joni suka melukismelukis menciptakan keindahansaya tidak suka melukis melukis ....• roni suka makan buah melonbuah melon rasanya manissaya tidak suka buah melonbuah melon ....
112bahasa indonesia sd kelas Ic aku suka menyanyibacalah teks berikut bacalah dengan intonasi yang tepatkesukaannama saya ririsaya suka nenyanyisaya ingin menjadi penyanyinama saya rudisaya suka bermain bolasaya ingin menjadi pemain bolanama saya santisaya suka menarisaya ingin menjadi penarinama saya radosaya suka melukissaya ingin menjadi pelukiskarya dian sukmawatimari berlatih 9 4ayo sampaikan cita citamunama saya ....umur saya ....saya suka ....saya ingin menjadi ....
bahasa indonesia sd kelas I113d menulis suka dan tidak sukatulis kalimat yang didiktekan guru berikutgunakan huruf tegak bersambung1 kakak senang memasak2 beni senang olah raga bola voli3 maman tidak suka makan nanas4 sinta senang bermain tali5 rida senang berenangmari berlatih 9 5tulislah kesukaanmutulis pula kesukaan teman temanmuaku suka ... karena ....aku tidak suka ... karena ....no nama temanmusukaalasan1
114bahasa indonesia sd kelas I2345rangkuman mengemukakan pendapat harus disertai alasan membaca membuat kita pintar setiap benda mempunyai ciri tersendiri menulis tegak bersambung harus rapirefleksi apakah kamu menemukan kesulitan bertanyalah kepada guru dan orangtuamu kamu akan menjadi pintar sekarang kemapuan menulismu semakin baik kamu pun berlatih mengemukakan pendapat
bahasa indonesia sd kelas I115uji kemampuanmua pilihlah jawaban yang benar1 edi suka bermain .... a bola b layang layang c kelereng2 memasak dapat menambah .... a keterampilan b kedewasaan c kesehatan3 ini adalah gambar buah .... a apel b jeruk c mangga4 saya suka makan buah ini warnanya kuning rasanya manisbuah ini adalah .... a melon b durian c jeruk
116bahasa indonesia sd kelas I5 bermain layang layang menjadikan .... a kita sehatb kulit kita berubah menjadi hitam c kita segartugasmanakah yang kamu sukai mana pula yang tidak kamu sukaiberikan alasannyanojenis sukatidak suka alasan12345buah apelbonekalayang layangmakan miesayuran